Musim liburan telah tiba yaitu perayaan Idul Fitri 1 Syawal 1437 H, dimana banyak kalangan meluangkan waktu untuk pulang kampung bersilaturohmi sama keluarga tercinta. Setelah sekian lama tidak jumpa sama keluarga yang berada di kampung waktu tersebut di gunakan untuk berkumpul baik sanak saudara, teman atau sahabat terdekat kita yang ada di kampung.
Setelah silahturohmi sama keluarga besar biasanya kita akan melakukan reuni baik itu teman sekolah atau teman sepermainan di kampung, untuk hal berikut ini kita harus siap waktu dan perencanaan yang baik agar reuni kita berjalan lancar serta berkesan nantinya.
Lalua apa saja sih yang kita siapkan agar reuni kita berjalan dengan baik , cekidot bro!
- Membuat Susunan Acara Agar Tertata Rapi Saat Reuni Tiba
Membuat susunan acara adalah untuk meminimalisir kekakuan saat kita bertemu dengan teman lama, jadi kita harus membuat acara yang asik agar reuni berjalan sempurna semisal ngadain game apa di sela-sela reuni kita.
- Pemilihan Pakain Yang Kita Kenakan
Lama tidak bertemu otomatis kita harus kelihatan kece di mata teman-teman kita, pilihlah pakain yang simple yang kita punya jangan terlalu memakai pakain yang mencolok nanti teman kita punya asumsi yang kurang baik terhadap pakain yang kita kenakan, gunakan pakain yang simple saja seperti khas waktu masih muda di kala masih di kampung tercinta.
- Dokumentasi
Hal ini adalah paling penting dalam reuni, sebuah dokumetasi berperan penting dalam ajang kumpul teman karena dengan dokumetasi perubahan pada diri kita akan nampak semisal dengan tampilan, usia dll dengan membedakan reuni di tahun-tahun sebelumnya. Dokumentasi juga bisa kita buat berbeda dari reuni tahun-tahun sebelumya jadi kita punya moment yang tidak monoton.
- Makanan dan Minuman Yang Pas
Keseruan kongko tidak lengkap jika tidak di bubuhi dengan sajian makanan dan minuman favorit, sambil mengobrol sahring tentang hal mengenai tema yang sudah di tetapkan saat mau reuni di balut dengan makan dan minuman yang enak menambah keseruan kongko kita.
Demikian tisp dari kami tentang reuni teman lama agar lebih kece badai, semoga infromasi ini memberikan manfaat buat para kamu-kamu yang suka kongko dengan teman lama, ayoo buat agenda kongko teman lama kalian karena ini musim liburan telah tiba.
Buat kamu yang suka kongko bisa mencoba Warung Yanggoprak Magetan, yang mudik ke daerah jawa timur khususnya, selamat liburan sobat trip.