Sering naik Kereta Api? Sudah Tahu Kelas dan Sub Kelas Kereta Api? Yuk Baca Ini!

kereta api indonesia

Kereta Api adalah transportasi favorit kebanyakan traveler karena dari segi harga relatif murah dan tentunya waktunya untuk menempuh kota tujuan cepat tidak terganggu oleh kendaraan lain, kereta api juga memberikan rasa aman dan nyaman saat dalam perjalanan. Menrencanakan perjalanan menggunakan kereta api tentunya harus mempersiapkan segala sesuatu jauh hari karena jika kita menggunakan kereta api tiket bisa di beli -90 sebelum keberangkatan jadi kita siap-siap booking tiket dulu ia sobat trip.

Bacaan Lainnya

Baca Juga: Tips Menentukan Nama Brand dan Logo Usaha

Tahu tidak kalian sebelum naik kereta api apakah kalian sudah faham mengenai kelas dan sub kelas di kereta api?  jika sudah ada yang tahu alhmdllh bagi yang belum faham kami berikan informasi mengenai perbedaan kelas dan sub kelas serta fasilitas yang ada di kereta api, berikut penjelasannnya:

Kereta api menurut jenisnya dibedakan menjadi 3 bagian yaitu Kelas Eksekutif, Kelas Bisnis, dan Kelas Ekonnomi dan semua 3 kelas tersebut di fasilitasi Ac semua jika kalo dulu untuk kelas ekonomi belum di fasilitasi AC akan tetapi sekarang semua kelas sudah berAC jadi jangan kwatir tentang ruangan kereta Api tidak nyaman karena sudah berAC semua. jika dulu untuk kelas ekonomi banyak penjual yang masuk menawarkan daganganya jangan kwatir sekarang tidak ada yang namanya pedagang asongan yang masuk ke dalam kereta api jadi kenyamanan kita sudah sangat dieprhatikan oleh pihak kereta api, di semua kelas juga sudah tersedia warning untuk tidak merokok di dalam rungan kereta api ia karena sekarang semua kelas berAC jadi di larang merokok ia sobat trip.

Baca Juga: Tiket Masuk Kawah Putih Ciwidey Bandung

Terus bagaimana perbedaan dari ketiga kelas yang ada di kereta api kalo semua berAC?  perbedaan adalah sebagai berikut:

  • Yang pastinya harga tiket jika eksekutif pasti mehong
  • Fasilitas yang ada di dalam kereta api, biasanya antara kelas ekonomi dan eksekutif berbeda jauh falisitasnya misalnya gerbong akan berbeda antara kelas ekonomi dengan eksekutif atau dengan bisnis dan eksekutif.
  • Masalah tempat duduk juga akan berbeda antara ekonomi dengan bisnis, biasanya susunan bangku untuk eksekutif dan bisnis menggunakan 2-2 sedangkan untuk ekonomi 2-3 dan 3-3.
  • Dalam hal waktu untuk kelas eksekutif adalah paling cepat karena kelas ini tidak akan berhenti di st.kecil hanya berhenti di st. besar saja, jadi waktu tempuh lebih cepat daripada kelas bisnis dan kelas ekonomi.
  • Dalam kaitanya waktu perjalanan kereta api juga memberlakukan tempat berhenti suatu kereta api dimana jika kita naiki kereta api eksekutif kita bisa naik di st. tertentu di kota tersebut misalnya jika di Jakarta untuk kelas eksekutif bisa lewat ST.Gambir. Jadi perbedaan tempat singgah ini membuat waktu perjalanan sebuah kereta api bisa dibedakan berdasarkan kelas, apakah kelas ekonomi, bisnis, atau eksekutif.
kereta api eksekutifff
ini ruangan kelas eksekutif
kereta api eksekutif
ruangan bisnis
kereta api ekonomi
ekonomi

Sumber gambar: kereta-api.co.id

Setelah kita membedakan tipe kelas di kereta api kita harus mengerti sub kelas yang ada di kereta api, dimana sub kelas di kereta api mulai diterapkan pada tahun 2013 jadi kita sebagai penumpang harus mengerti apa itu sub kelas agar nanti saat kita naik akan kereta api tidak bingung. Apa sih sub kelas itu ini penjelasan singkat mengenai sub kelas yang ada di kereta api, secara garis besar sub kelas adalah perbedaan harga saja.

Baca Juga: Liburan ke Misool Papua Wajib Baca Ini

Sub Kelas Untuk Eksekutif:

A,H,I,J,X (untuk hurus A adalah keterangan untuk sub kelas harga yang paling mahal dan untuk keterangan huruf X adalah tiket promo yang diberlakukan untuk kelas eksekutif dengan simbol X)

Sub Kelas Untuk Bisnis:

B,K,N,O,Y (untuk hurus Badalah keterangan untuk sub kelas harga yang paling mahal dan untuk keterangan huruf Yadalah tiket promo yang diberlakukan untuk kelas bisnis dengan simbol Y)

Sub Kelas Untuk Ekonomi:

C,P,Q,S,Z (untuk hurus C adalah keterangan untuk sub kelas harga yang paling mahal dan untuk keterangan huruf  Zadalah tiket promo yang diberlakukan untuk kelas ekonomi dengan simbol Z)

Biasanya untuk aturan sub kelas ini jika untuk sub kelas paling mahal dekat tempat pesanan makanan sehingga jika penumpang ingin memesan makanan mudah, bukan situ saja tempat duduk juga berada di area aman di gerbong yang memilki guncangan minim karena tidak berada di atas rangkaian roda kereta api dan juga untuk sub kelas paling mahal untuk masalah tempat duduk biasanya juga mudah untuk akses keluar kereta.

Baca Juga:Tempat Kuliner di Jakarta Lengkap

Dari urain mengenai kelas dan sub kelas kereta api diatas apakah kalian sudah faham? kalo sudah faham alhmdllh hari ini kita dapat ilmu sedikit mengenai dunia kereta api. Semoga informasi ini bermanfaat bagi teman-teman yang mau menggunakan sarana transportasi kereta api.

Pos terkait